Notice: Test mode is enabled. While in test mode no live donations are processed.

$ 0
Select Payment Method

PON Papua: Di Bawah Guyuran Huhan, Maria Natalia Londa Rebut Emas Lompat Jauh

March 2025
M T W T F S S
 12
3456789
10111213141516
17181920212223
24252627282930
31  

Causes

Medical Aid

GOAL : 1500 $

RAISED : 0 $

VIEW DETAILS

Ethical Support

GOAL : 3457 $

RAISED : 0 $

VIEW DETAILS
Atlet lompat jauh asal Bali, Maria Natalia Londa (tengah), atlet asal Nusa Tenggara Barat Rohani (dua kiri), dan atlet Papua Vinsensia Awutet Amja (dua kanan) berpose usai pengalungan medali nomor lompat jauh putri cabang olahraga atletik di PON Papua, Selasa (5 Oktober 2021). (ANTARA/Fathur Rochman)

Atlet lompat jauh asal Bali, Maria Natalia Londa, berhasil menyabet medali emas atletik nomor lompat jauh putri di Pekan Olahraga Nasional XX (PON Papua), Selasa.

 

Di bawah guyuran hujan yang membasahi GOR Mimika Sport Complex, Mimika, Maria mencatatkan lompatan sejauh 6,26 meter. Namun, capaiannya tersebut tidak berhasil memecahkan rekor nasional atas namanya sendiri, yakni 6,70 meter.

 

Medali perak nomor lompat jauh ini diraih atlet asal Nusa Tenggara Barat Rohani dengan jarak lompatan sejauh 5,79 meter. Sedangkan medali perunggu direbut atlet tuan rumah Vinsensia Awutet Amja dengan lompatan 5,72 meter.

 

Pertandingan sempat tertunda beberapa saat akibat guyuran hujan deras. Saat hujan mereda, perlombaan kembali dilanjutkan. Lintas lari yang basah sedikit banyak mempengaruhi performa para atlet.

 

Sumber : Sport.Tempo.co

Tags :